Selasa, November 26Literasi Berkeadaban - Berbakti, Berkarya, Berarti

Tag: antologi puisi

Antologi Puisi Festival Sastra Internasional Gunung Bintan

Antologi Puisi Festival Sastra Internasional Gunung Bintan

Agenda
KEPRI, FLP.or.id - Dalam rangka memeriahkan Festival Sastra Internasional “Gunung Bintan“ dan Jamuan Penutup Hari Puisi Indonesia (HPI) 2018 di Kepri, Yayasan Jembia Emas dan Dewan Kesenian Kepri dengan dukungan Dinas Kebudayaan Kepri dan Pemkab Bintan akan menerbitkan antologi puisi bersama dengan tema: Jejak Hang Tuah Dalam Puisi. Dengan ketentuan sebagai berikut: 1. Terbuka untuk umum, terutama para penyair Negeri Serumpun (Indonesia, Malaysia, Singapura, Brunai Darusssalam, Thailand, Miyanmar, Kamboja dan vietnam) 2. Tiap penyair dapat mengirimkan maksimum 5 puisi 3. Puisi yang dimuat adalah hasil kurasi dari tim kurator yang ditunjuk antara lain : Sutarji calzoum Bachri, Hasan Aspahani, dan Rida K Liamsi 4. Puisi sudah dapat diterima mulai tgl 25 September dengan batas terakhir 25 o...
Open Call Writers Festival Literasi Tangsel [Tenggat 15 Oktober 2018]

Open Call Writers Festival Literasi Tangsel [Tenggat 15 Oktober 2018]

Agenda
Salam hangat dari kami Panitia Festival Literasi Tangerang Selatan 2018, Festival literasi terbesar di Tangerang Selatan akan hadir lagi pada tanggal 17-18 November 2018 di Kandank Jurank Doank. Setelah tahun lalu kami sukses melahirkan buku antologi puisi, cerpen dan esai "Situ, Kota dan Paradoks", maka tahun ini kami akan lagi melahirkan buku antologi baru dengan tema "Narasi Baru". Maka, kami mengundang anda untuk kembali berkontribusi dalam melahirkan buku antologi ini dengan cara mengirimkan karya anda. *jangan lupa follow instagram terbaru kami @festivaliterasitangsel Terima kasih. Salam Literasi Wahyu Admin Kurasi FLT Festival Literasi Tangerang Selatan 2018 Dian | 0813-1898-9219 Beni | 0813-1712-9930 Wahyu | 0822-9872-0664 Instagram | @festivaliterasitangsel
Ada Bincang Rasa di Peluncuran Buku “Tentang Menanti, Tentang Menemukan”

Ada Bincang Rasa di Peluncuran Buku “Tentang Menanti, Tentang Menemukan”

Berita
MAKASSAR, FLP.or.id - Pada hari Sabtu tanggal 10 Maret 2018 lalu, Kepada Hati Project berhasil mengadakan kegiatan Peluncuran Buku dan Bincang Rasa yang mengusung “Tentang Menanti, Tentang Menemukan.” Sekitar 100 peserta menghadiri kegiatan yang berlangsung di Gedung Pertemuah Ilmiah Universitas Hasanuddin (UNHAS) ini. Kegiatan ini menghadirkan empat narasumber. Narasumber pertama adalah Fachri Djaman (Pegiat Literasi Makassar) yang mengupas tentang kedua isi buku dan seputar aktivitas literasi di Makassar. Narasumber kedua Akhi Rahman (Pendiri Man Jadda Wa Jada Makassar) juga membahas tentang isi kedua buku dan memberikan motivasi dalam menanti dan menemukan. Narasumber ketiga, Bulqia Mas’ud (Penulis Musim Penantian) membahas proses kreatif selama menulis bukunya. "Inspirasi menulis buk...
Inikah Buku Puisi Terbaru Irfan Hidayatullah? Kapan Terbitnya?

Inikah Buku Puisi Terbaru Irfan Hidayatullah? Kapan Terbitnya?

Berita
JAKARTA, FLP.or.id -- Anggota Dewan Pertimbangan (DP) Forum Lingkar Pena (FLP) M Irfan Hidayatullah tampaknya kembali akan menerbitkan buku kumpulan puisi terbaru. Terlihat dari entri di laman media sosial Facebooknya pada Selasa (16/08/2016) lalu, manuskrip naskah puisi tersebut sudah rapi terbundel. "Sembilan puluh sembilan puisi telah terpilih, siap diterbitkan," kata mantan Ketua Umum FLP periode 2005-2009 yang biasa disapa Kang Irfan itu di laman Facebook-nya, pada Kamis (18/08/2016) kemarin. Manuskrip naskahnya sendiri tampak diberi judul "Ada Titik Menari Samar Sekali." Belum dapat dipastikan apakah jumlah 99 di dalamnya terinspirasi dari asmaul husna. Sebelumnya, pada tahun 2015 lalu, Kang Irfan juga telah menerbitkan buku kumpulan puisi "Reriak Jiwa; Hanya 42 Sajak Sederhana." Buk...

Pin It on Pinterest