Selasa, November 26Literasi Berkeadaban - Berbakti, Berkarya, Berarti

Tag: Bulan Terbelah di Langit Amerika 2

[Review Film] Bulan Terbelah di Langit Amerika 2

[Review Film] Bulan Terbelah di Langit Amerika 2

Karya, Pilihan Editor, Resensi
Review film ini ditulis oleh Nurbaiti Hikaru pada tanggal 4 November 2016 dan bisa dibaca versi aslinya di sini . Kemarin malam, saya mewakili teman-teman FLP menghadiri premier film Bulan Terbelah di Langit Amerika 2 (BTdLA 2). Film ini merupakan sekuel film BtdLA yang tayang tahun lalu. Sebagai penikmat karya-karya Hanum Rais, saya tentu punya ekspektasi lebih. Dengan tagline pada poster “Apakah Muslim Penemu Amerika?” tentu membuat saya penasaran. Harapan semacam itu muncul bukan saja karena reputasi film-film sebelumnya. Tapi juga karena saya pernah membaca penelitian para ilmuwan DNA bahwa Cherokee, suku Indian asli yang menghuni Amerika sejak 10 ribu tahun lalu berasal dari Timur Tengah. Dalam sebuah literatur saya juga sempat membaca bahwa di perpustakaan kongres Washington DC terda...

Pin It on Pinterest