Sabtu, November 22Literasi Berkeadaban - Berbakti, Berkarya, Berarti

Agenda

Ikuti Lomba Cipta Cerpen dan Lomba Komik Strip Palestina NPC-FLP

Ikuti Lomba Cipta Cerpen dan Lomba Komik Strip Palestina NPC-FLP

Agenda, BPP
  Suka menulis cerpen? Suka mengekspresikan cerita dalam bentuk komik? Dan peduli pada isu-isu Palestina? Mungkin karyamu yang kami cari! Palestina lagi, Palestina lagi! Lagi-lagi Palestina! Kenapa harus bertema Palestina? Hmm, begini, gaes. Sejak negeri Indonesia berdiri, para bapak bangsa kita telah berikrar menentang penjajahan di atas muka bumi. Palestina adalah bangsa yang masih terjajah hingga kini, di saat ada orang-orang superkaya membuat program wisata luar angkasa! Sungguh miris dan ironis, bukan? Manusia berlomba menjelajah dan berusaha mencari koloni baru, tapi abai pada kemanusiaan mereka di bumi. Lantas…? NPC dan FLP yang sejak lama menyuarakan kepedulian pada Palestina, ingin mengajak kamu mengekspresikan juga kepedulian dan cintamu pada Palestina dalam bent...
Pererat Silaturahmi, FLP Sulsel Gelar Bukber Semi Virtual

Pererat Silaturahmi, FLP Sulsel Gelar Bukber Semi Virtual

Agenda, Wilayah & Cabang
FLP.or.id,- Makassar – Forum Lingkar Pena (FLP) Wilayah Sulsel menggelar Buka Bersama (Bukber), Ahad (2/5/2021) di Warkop PWI, Makassar. Kegiatan yang digelar semi virtual tersebut juga diikuti sebagian peserta melalui flatform Zoom Meeting. Dihadiri oleh Alumni, Pengurus, serta perwakilan region cabang dan ranting FLP Wilayah Sulsel, secara umum kegiatan itu diikuti sekira 50 orang peserta. Musfirah, selaku panitia mengatakan bahwa kegiatan itu merupakan momen silaturahmi antar anggota di lingkup FLP wilayah Sulsel . “Kegiatan ini menjadi ajang tahunan, yang diselenggarakan oleh FLP Sulsel untuk mengumpulkan kader kader FLP SulSel agar saling mengenal” Paparnya Dimulai pukul 16.30 wita, kegiatan dibuka dengan sharing session. Tampil sebagai narasumber yaitu Andi Batara Al I...
Pelantikan Pengurus FLP Cabang Karanganyar Periode 2021-2023  dan Pelatihan Penulisan Artikel Populer

Pelantikan Pengurus FLP Cabang Karanganyar Periode 2021-2023 dan Pelatihan Penulisan Artikel Populer

Agenda
Flp.or.id,- Pelantikan Pengurus FLP Cabang Karanganyar Periode 2021-2023 dan Pelatihan Penulisan Artikel Populer. Minggu pagi, 11 April 2021 Forum Lingkar Pena Cabang Karanganyar telah melaksanakan pelantikan pengurus periode 2020-2021. Acara ini berlangsung di Meeting Room Green Resto Karanganyar. Dihadiri para pengurus yang akan dilantik dan beberapa tamu undangan. Mengingat kegiatan ini di selenggarakan di tengah pusaran pandemi, peserta hanya dibatasi dan tetap menjalankan protokol kesehatan. Acara pelantikan berjalan dengan lancar, ketua terpilih FLP Cabang Karanganyar, Wilis Riyanti S.Pd bersama 13 pengurus lainnya dilantik oleh Ketua Umum FLP Wilayah Jawa Tengah, Agus Yulianto S.Pd.I pada pukul 09.00 WIB. Pelantikan pengurus pada hari tersebut merupakan periode ketiga masa kepengur...
Inaugurasi Online FLP Jakarta Di Tengah Pandemi

Inaugurasi Online FLP Jakarta Di Tengah Pandemi

Agenda
FLP.or.id,- Inaugurasi Pramuda 22 Forum Lingkar Pena Cabang Jakarta sukses digelar (26/07/2020). Meski pandemi Covid-19 tengah meradang, agenda wajib ini tak urung dilaksanakan. Tentu dengan cara yang berbeda dan aman – memanfaatkan aplikasi zoom meeting. Menghadirkan S. Gegge Mappangewa sebagai narasumber, acara berlangsung  sejak pukul 10.00 - 12.30 WIB. S. Gegge Mappangewa merupakan senior FLP yang berasal dari Sulawesi Selatan.  Perbedaan waktu wilayah dengan Jakarta tak menjadi penghalangan untuk berbagi semangat literasi dan ke-FLP-an dengan anggota Muda yang baru. Menurutnya, kunci keberhasilan berkarya adalah disiplin dan tidak menunda-nunda menulis. Semakin banyak menunda, maka semakin banyak yang tidak bisa dilakukan. "Menulis jangan menunggu waktu luang, tapi luangkan...
Penuh! Kelas Daring FLP Jateng Dibanjiri Peminat

Penuh! Kelas Daring FLP Jateng Dibanjiri Peminat

Agenda
FLP.or.id,- Jateng – Selasa, 21 April 2020, bertepatan dengan Hari Kartini, FLP Jawa Tengah menggandeng Ali Irfan menggelar kelas daring grup WA. Ali Irfan melihat kondisi pandemi Covid-19 yang terjadi di Indonesia saat ini sebagai saat yang tepat untuk berbagi. Adanya program pemerintah untuk learning from home menjadi dasar pemilihan tema “Menaklukkan Murid Dalam Hitungan Menit”.Sejak awal dipublikasikan seminggu sebelum acara, ratusan orang langsung bergabung ke grup melalui tautan yang dibagikan. Hari pertama tembus 118 orang. Dua hari kemudian sudah 187 orang yang mendaftar. Di hari Jumat, peserta grup sudah mencapai 256 orang. Sampai di hari terakhir, FLP Jateng terpaksa menolak beberapa peminat karena kuota grup sudah penuh.Hal yang mengejutkan di antaranya, peserta Kelas Daring gru...
Ultah FLP, FLP Jateng Mengadakan Kelas Menulis Online Cerita Anak

Ultah FLP, FLP Jateng Mengadakan Kelas Menulis Online Cerita Anak

Agenda
FLP.or.id,- Dalam rangka memperingati ultah FLP ke 23, FLP jateng mengadakan kelas menulis cerita anak secara online. Adapun pematerinya adalah Ikha Solikha, penulis kumpulan cernak Rahasia Rontok Rambut Nenek dan Sutono penulis cerita anak sekaligus pengurus FLP Jateng, Divisi Karya Kelas menulis online ini terdiri dari 4 sesi. Minggu pertama pengenalan cernak secara umum. Sesi ke dua cernak secara khusus, yang pas untuk dikirim ke media massa. Untuk sesi ke 3 dan 4, adalah bedah karya cerita – cerita yang dikirim para peserta. Walaupun penyelenggaranya FLP jateng, para pesertanya ada yang dari FLP Jambi, FLP Cianjur bahkan beberapa ada yang dari non FLP. Selama kelas berlangsung, tidak hanya penyampain materi tetapi juga diskusi  yang berlangsung meriah. Kelas semakin seru  karena ...

Cerita Jenaka Bisa dari Kehidupan Sehari-hari

Agenda
Flp.or.id,- SERANG – Boim Lebon, penulis yang pernah beberapa kali berkolaborasi menulis novel “Lupus” bersama Hilman, mengatakan untuk menulis cerita jenaka bisa dengan meminjam kejadian yang terjadi sehari-hari. Karena itu, kepekaan penulis dengan lingkungan menjadi syarat mutlak. “Cerita di novel Lupus itu banyak yang berasal dari kejadian sehari-hari,” kata Boim saat menjadi pembicara Bincang Sore Bersama Penulis FLP di Pesantren Salsabila di Kapung Jagarayu Pabuaran, Kelurahan Dalung, Kecamatan Cipocok Jaya, Kota Serang, Minggu (7/7). Boim mengatakan menulis cerita jenaka bisa dimulai dengan membuat karakter tokoh dalam cerita yang memiliki keunikan. Dalam novel Lupus, misalnya, ada tokoh bernama Boim yang digambarkan sebagai lelaki yang hitam, rambut kribo, namun memiliki tingkat...
Lomba Cipta Video “Aktivitas Literasi FLP Cabangku”

Lomba Cipta Video “Aktivitas Literasi FLP Cabangku”

Agenda
JAKARTA, FLP.or.id - Menyambut Milad ke-22 Forum Lingkar Pena, BPP FLP kembali menyelenggarakan Lomba Cipta Video. Ketentuan: 1. Peserta dalam lomba ini adalah FLP Cabang yang telah melakukan registrasi online. 2. Tema video tentang kegiatan literasi FLP di cabang masing-masing. 3. Durasi video 7-10 menit (sudah termasuk opening dan fulltitle) 4. Video yang dikirimkan tidak boleh mengandung SARA dan pornografi. 5. Alat perekam yang dipergunakan boleh apa saja. 7. Tidak menyertakan foto dalam konten video. 8. Kalimat Literasi Berkeadaban dan FLP: Berbakti, Berkarya, Berarti harus ada di dalam konten video. 9. Video diunggah di google drive dan kirim link ke flp.pusat@gmail.com dengan judul email Lomba Video_Nama Cabang selambat-lambatnya 17 Februari 2019 10. Video akan diunggah di channel...
16 Desember 2018, Workshop Puisi Hari Sumsel Berpuisi

16 Desember 2018, Workshop Puisi Hari Sumsel Berpuisi

Agenda
PALEMBANG, FLP.or.id - Workshop Puisi Hari Sumsel Berpuisi bersama M. Irfan Hidayatullah, M.Hum. Penyair, Penulis, Dosen Sastra Universitas Padjadjaran Ahad, 16 September 2018 08.30 - 11.00 WIB Aula Hotel Majestic Jl. Sumpah Pemuda Bandung HTM Rp 50.000 On the spot Rp 75.000 Fasilitas: Sertifikat, Snack, Seminar Kit
Ketua Umum FLP Akan Berbagi di Seminar Nasional Bulan Bahasa IAIN Surakarta

Ketua Umum FLP Akan Berbagi di Seminar Nasional Bulan Bahasa IAIN Surakarta

Agenda
SURAKARTA, FLP.or.id - Ketua Umum Forum Lingkar Pena (FLP) Afifah Afra a.k.a Yeni Mulati dijadwalkan akan mengisi acara Seminar Nasional Bulan Bahasa IAIN Surakarta pada Kamis, 25 Oktober 2018 mendatang. Seminar yang mengangkat tema Eksistensi Karya Sastra di Era Milenial itu diselenggarakan oleh HMJ Tadris Bahasa Indonesia IAIN Surakarta. Selain Afra, turut hadir penyair nasional Joko Pinurbo selaku pembicara.

Pin It on Pinterest