Selasa, November 26Literasi Berkeadaban - Berbakti, Berkarya, Berarti

Tag: kekuatan dakwah

Kekuatan Berdakwah

Kekuatan Berdakwah

Senandika
SENANDIKA, FLP.or.id - Katanya, harta dan tahta dikuasai untuk menunjukkan kita berdaya, sehingga hanya yang kuat saja yang boleh masuk ke sana (politik). Ini logika aneh karena 'berdayanya' kita tidak ditunjukkan dengan penguasan harta dan tahta. Berdayanya kita adalah seperti Bilal yang tidak goyah walau sesenti pun. Ahad. Ahad. Ahad. Di hadapan penguasa tirani. Walaupun BIlal adalah budak, dimiliki tuannya, saat dia berdakwah dengan kesederhaan seseorang yang tidak berpendidikan, kata 'ahad' Bilal adalah 'batu' yang kerasnya melebihin dua batu yang menghimpitnya. 'Batu' yang membuat gemetar hati-hati yang mendengarkan. 'Ahad' Bilal dalam siyasi adalah berdiri tegak dan lurus dan menjadikan aturan Allah sebagai komando. Bukan kepentingan menguasai uang dalam jumlah fantastis, atau posi...

Pin It on Pinterest