Senin, November 25Literasi Berkeadaban - Berbakti, Berkarya, Berarti

Tag: flp riau

Kenapa 5 Wilayah Ini Dipilih Sebagai Tuan Rumah Pelatihan Skenario?

Kenapa 5 Wilayah Ini Dipilih Sebagai Tuan Rumah Pelatihan Skenario?

Jarwil, Pojok
Selasa, 7 Agustus 2018. Koordinator Divisi Bisnis, mbak Nur Baiti Hikaru, menyampaikan kabar gembira kalau proposal program pelatihan menulis skenario yang diajukan oleh FLP ke Pusat Pengembangan Film (Pusbang Film) telah disetujui. Maka, jadilah program Pelatihan Penulisan Skenario akan digelar oleh FLP bekerjasama dengan Pusat Pengembangan Perfilman Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Pelatihan ini akan diisi oleh Aditya Gumay yang terbukti tak hanya berhasil mengorbitkan artis, namun juga membuat skenario dan menyutradarai film “Emak Ingin Naik Haji” yang meraih banyak penghargaan FFI. Proses persiapan pelatihan ini tidaklah singkat. Sebelumnya, Divisi Bisnis telah melakukan sosialisasi program ini ke seluruh wilayah FLP di dalam negeri, melalui grup whatsapp yang difasilitasi ole...
Mencoba Memberdayakan Kas Wilayah

Mencoba Memberdayakan Kas Wilayah

Jarwil, Pojok
Jum’at, 22 Juni 2018. Tepat sepekan pasca Idul Fitri, Bendahara BPP FLP telah menggenapkan transfer seluruh imbalan bagi relawan FLP untuk program Ramadhan sebuah lembaga amil zakat nasional. Relawan yang terlibat sebanyak 62 orang dengan 74 akun media sosial yang difungsikan untuk sarana sosialisasi program Ramadhan tersebut. Jadi ada beberapa relawan yang menyertakan 2 akun media sosial. Sebanyak 61 relawan tersebut berasal dari 10 wilayah; yaitu FLP wilayah Sumatra Utara, FLP wilayah Sumatra Barat, FLP wilayah Bengkulu, FLP wilayah Riau, FLP wilayah Lampung, FLP wilayah Banten, FLP wilayah Jawa Tengah, FLP wilayah Jawa Timur, FLP wilayah Kalimantan Selatan dan FLP wilayah Maluku. Adapun 1 relawan dari Divisi Jaringan Wilayah turut serta dengan tujuan menambah kas untuk pendanaan program...
Muswil IV FLP Riau Tetapkan Alam Terkembang Sebagai Ketua

Muswil IV FLP Riau Tetapkan Alam Terkembang Sebagai Ketua

Berita
PEKANBARU, FLP.or.id - Perhelatan Musyawaran Wilayah (Muswil) Forum Lingkar Pena Wilayah Riau ke-IV yang digelar Hotel Winstar, Pekanbaru (17/2) menetapkan Alam Terkembang alias Muflih Helmi sebagai ketua FLP Wilayah Riau periode 2018-2020. Alam terpilih secara aklamasi setelah 3 kandidat lain masing-masing Bambang Kariyawan, Ilham Fauzi dan Maharani Yas menyatakan diri tidak bersedia dicalonkan sebagai ketua. Pemilihan berlangsung hangat dengan suasana kekeluargaan dan hanya menghabiskan waktu kurang dari 30 menit. Alam sebelumnya menjabat sebagai kaderisasi FLP Wilayah Riau, menggantikan Sugiarti sebagai ketua FLP Wilayah Riau periode sebelumnya. Dalam sambutannya usai terpilih, Alam mengungkapkan tiga hal yang akan dilakukannya dalam 2 tahun ke depan sebagai nakhoda organisasi. Di an...

Pin It on Pinterest