Senin, November 25Literasi Berkeadaban - Berbakti, Berkarya, Berarti

Tag: workshop kepenulisan

Peserta Antusias Ikuti Workshop Penulisan Dongeng Fabel Bersama FLP NTB dan Kang Ali Muakhir

Peserta Antusias Ikuti Workshop Penulisan Dongeng Fabel Bersama FLP NTB dan Kang Ali Muakhir

Agenda, Wilayah & Cabang
Webinar, NTB - Forum Lingkar Pena (FLP) wilayah NTB mengadakan workshop online kepenulisan dengan tema menarik, "Terampil Menulis Dongeng Fabel", Sabtu (4/2). Workshop online tersebut adalah bagian dari lima seri Upgrading Anggota FLP Nusa Tenggara Barat dan berhasil menghadirkan kang Ali Muakhir, penulis cerita anak nasional, sebagai narasumber. Terampil Menulis Dongeng Fabel adalah seri kedua dari rangkaian lima seri workshop online yang diadakan FLP Wilayah NTB. Sebelumnya, seri pertama yang bertema “Menulis Cerpen Tembus Media” telah sukses dilaksanakan dengan menghadirkan narasumber S.Gegge Mappangewa, penulis sekaligus Ketua BPP Forum Lingkar Pena.     Cerita fabel, jelas narasumber, adalah cerita-cerita dunia binatang yang dikarakterkan seperti karakt...
Kamu Mau (Makin) Bisa Nulis Travel Writing, Cerita Humor, Puisi, dan Skenario? Workshop Kepenulisan Munas ke-4 FLP Ini Layak Kamu Ikuti

Kamu Mau (Makin) Bisa Nulis Travel Writing, Cerita Humor, Puisi, dan Skenario? Workshop Kepenulisan Munas ke-4 FLP Ini Layak Kamu Ikuti

Agenda
Apakah kamu pecinta jalan-jalan, penikmat komedi, peminat puisi, atau penyuka film yang ingin merasakan 'nikmat'nya jadi produsen karya? Jika iya, maka agenda awal November 2017 ini niscaya sayang untuk dilewatkan. Terutama bagi kamu yang berdomisili di Bandung dan sekitarnya. Dalam rangka pelaksanaan Musyawarah Nasional (Munas) IV Forum Lingkar Pena (FLP), panitia Munas juga menggelar serangkaian workshop yang terbuka untuk umum, tanpa batasan umur. Tersedia juga paket menarik bagi yang hendak melahap 4 workshop itu secara berturut-turut. Berikut ini info lengkap 4 Workshop Kepenulisan Munas IV FLP (3 - 4 November 2017) yang mengusung tema "Aksara, Sinema, dan Sebuah Penjelajahan". 1. Workshop Travel Writing "Nulis Sambil Travelling, Why Not?" bersama Rahmadiyanti Rusdi/Mbak Dee (MarCo...
Kiprah Migran dalam Dunia Sastra

Kiprah Migran dalam Dunia Sastra

Berita, Pilihan Editor
Taipei (Minggu, 10/4/16), bertempat di National Museum Nan Men Park, FLP Taiwan bersama Perpustakaan Asia Tenggara (Brilliant Time) dan PPI (Persatuan Pelajar Indonesia) Taiwan menggelar acara workshop kepenulisan. Menghadirkan penulis senior, Pipiet Senja, acara berlangsung mulai pukul 11 siang hingga pukul 4 sore. Acara Workshop yang mengambil tema; Kiprah Migran dalam Dunia Sastra, itu dibagi menjadi dua sesi, yakni sesi pagi dan sesi siang. Sesi pagi diisi beberapa acara, di antaranya pembacaan puisi oleh anggota FLP, Umi Sugiharti, tips dan trik mengikuti Lomba Sastra Migrant yang dibawakan oleh ketua FLP Taiwan, Justto Lasoo, serta bedah karya oleh Pipiet Senja dan FORMMIT (Forum Mahasiswa Muslim Indonesia di Taiwan). Kumpulan cerpen karya salah satu pengurus FLP Taiwan, Ryan Ferdi...

Pin It on Pinterest