Rabu, Februari 5Literasi Berkeadaban - Berbakti, Berkarya, Berarti

Tag: cerita detektif

Suka Baca Cerita Detektif? Sudah Saatnya Nyoba Nulis Cerita Detektif! Yuk Ikuti Workshopnya!

Suka Baca Cerita Detektif? Sudah Saatnya Nyoba Nulis Cerita Detektif! Yuk Ikuti Workshopnya!

Agenda
JAKARTA, FLP.or.id -- Bekerjasama dengan Forum Lingkar Pena dan DetectivesID, layanan media sosial Sebangsa dan Komunita.id mengadakan Workshop Menulis, free tanpa dipungut biaya. Acara ini dikemas masih dalam program #BincangHangat Bersama Komunitas yang digelar perdana pada Maret 2016 lalu. Workshop Menulis akan diselenggarakan pada hari Jumat, 19 Agustus 2016 di Kantor Pusat Sebangsa, Jl Langsat 1 No 16, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Secara khusus, Workshop ini mengambil tema "Menulis Cerita Detektif." Menurut keterangan yang disebar panitia, Kelas Menulis Cerita Detektif tersebut akan berlangsung dari pukul 14:00 hingga 18:00 WIB. Dari Forum Lingkar Pena sendiri, dijadwalkan hadir sebagai pembicara ialah Sri Widiyastuti. Penulis berkacamata ini dikenal sudah menerbitkan sejumlah ...

Pin It on Pinterest