Selasa, November 26Literasi Berkeadaban - Berbakti, Berkarya, Berarti

Tag: Cara Menulis Hardnews

Teknik Peliputan dan Penulisan Berita (News)

Teknik Peliputan dan Penulisan Berita (News)

Kepenulisan, Pojok
  Seorang jurnalis tentu harus memiliki pengetahuan tentang bagaimana teknik peliputan dan penulisan berita. Sedasar apa pun.  Hal ini menjadi penting agar berita yang disajikan tidak terkesan asal jadi. Berikut ini beberapa hal yang bisa disimak seputar berita dan jurnalistik News, View dan Feature News (Hardnews dan Softnews), adalah laporan peristiwa yang bernilai jurnalisitik atau memiliki nilai berita (news values) aktual, faktual, penting dan menarik. Berita disebut juga informasi terbaru. Hardnews adalah berita penting yang harus disampaikan langsung ke publik. Berita jenis ini tidak bisa ditunda pemberitaannya karena akan cepat basi. Kadang penulisan berita semacam ini juga disebut breaking news, spot news, atau straight news. Apa sajakah unsur Hardnews/Strai...

Pin It on Pinterest